|
A. Kompetensi Utama |
B. Kompetensi Pendukung |
C. Kompetensi Lain |
1. Landasan kepribadian |
Menjunjung tinggi norma, tata nilai, moral agama, etika dan tanggungjawab profesional dalam kerangka Ahlussunah wal jamaah. |
Memahami dan memiliki komitmen terhadap etika & profesi |
Mampu berkomunikasi dengan efektif secara lisan maupun tulisan dalam bahasa Indonesia maupun bahasa Inggris |
2. Penguasaan ilmu dan keterampilan |
Mampu menerapkan matematika, sains, ilmu teknik mesin, dan pengetahuan lainnya untuk mengidentifikasi, merumuskan, dan menyelesaikan bidang teknik mesin |
Mampu merancang komponen, sistem, atau proses untuk keperluan dalam bidang teknik mesin |
Mampu merancang dan melakukan eksperimen, serta dapat menganalisis & menginterpretasi data |
3. Kemampuan berkarya |
Mampu memanfaatkan metode, ketrampilan, dan peralatan teknik modern yang diperlukan untuk pekerjaan teknik |
Mampu memanfaatkan dan menerapkan teknologi informasi dan komunikasi dalam bidang teknik mesin |
Menguasai perancangan dan pembuatan mesin teknologi tepat guna
|
4. Sikap dan perilaku dalam berkarya menurut tingkat keahlian berdasarkan ilmu dan keterampilan yang dikuasai |
Memahami dampak penyelesaian teknik dalam konteks ekonomi, lingkungan dan sosial secara global |
Memahami kewirausahaan dan proses untuk menghasilkan inovasi |
Memahami masalah kontemporer |
5. Pemahaman kaidah berkehidupan bermasyarakat sesuai dengan pilihan keahlian dalam berkarya |
Mampu berperan efektif baik sebagai individu maupun dalam kelompok multi disiplin/budaya |
Memahami batasan-batasan ekonomi, lingkungan, sosial, politik, etika, kedehatan dan keselamatan, manufaktur, dan keberlanjutan dalam melaksanakan profesi. |
Memiliki kemampuan dan kemauan untuk belajar sepanjang hayat |
Kerjasama Kampus Merdeka Fakultas Teknik
Langganan berita
Ikuti berita terbaru dari website ini dengan memasukan email dibawah ini